Materi Sejarah Indonesia (Wajib) Kelas X SMA/MA Kurikulum 2013 Sahabat sekalian kurikulum 2013 merupakan kurikulum baru yang materi pembelajaran amat berbeda dengan materi materi mata pelajaran sejarah pada kurikulum 2013, nah berikut ini rincian materi mata pelajaran sejarah Indonesia atau sejarah wajib baik kepada SMA peminatan MIA (Matematika Ilmu Ilmu Alam) maupun SMA Peminatan IIS (ilmu-ilmu Sosial).
Materi Semester Satu atau Ganjil
Bab I Menelusuri Peradaban Awal di Kepulauan Indonesia
B. Terbentuknya Kepulauan Indonesia
C. Mengenal Manusia Purba
- Sangiran
- Trinil, Ngawi, Jawa Timur
D. Perkembangan Teknologi
- Antara Batu dan Tulang
- Antara Pantai dan Gua
- Sebuah Revolusi
E. Pola Hunian
F. Mengenal Api
G. Dari Berburu-Meramu sampai Bercocok Tanam
H. Sistem Kepercayaan
I. Kedatangan Deutro dan Protomelayu
J. Kesimpulan
Bab II Pedagang, Penguasa dan Pujangga pada Masa Klasik (Hindu dan Buddha)
A. Dari Lembah Indus sampai Muarakaman
- Lahirnya Agama Hindu
- Lahirnya Agama Buddha
- Masuknya Pengaruh Hindu-Buddha
B. Kerajaan-Kerajaan pada Masa Hindu-Buddha
- Kerajaan Kutai
- Kerajaan Tarumanegara
- Kerajaan Kalingga
- Kerajaan Sriwijaya
- Kerajaan Mataram Kuno
Bab II Pedagang, Penguasa dan Pujangga pada Masa Klasik (Hindu dan Buddha)
B. Kerajaan-Kerajaan pada Masa Hindu-Buddha
- Seni Bangunan
- Seni Rupa dan Seni Ukir
- Seni Sastra dan Aksara
- Sistem Kepercayaan
- Sistem Pemerintahan
Bab III Islamisasi dan Silang Budaya di Nusantara
G. Islam dan Proses Integrasi
No comments:
Post a Comment